PERANCANGAN USER INTERFACE DAN USER EXPERIENCE PADA WEBSITE LIBRARY UAJY DENGAN MENGGUNAKAN METODE USER-CENTERED DESIGN

Koten, George Reynaldi (2023) PERANCANGAN USER INTERFACE DAN USER EXPERIENCE PADA WEBSITE LIBRARY UAJY DENGAN MENGGUNAKAN METODE USER-CENTERED DESIGN. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (George Reynaldi Koten)
190710081_Bab 0.pdf

Download (235kB) | Preview
[img]
Preview
Text
190710081_Bab 1.pdf

Download (364kB) | Preview
[img]
Preview
Text
190710081_Bab 2.pdf

Download (342kB) | Preview
[img] Text
190710081_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (469kB)
[img] Text
190710081_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
190710081_Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (578kB)
[img]
Preview
Text
190710081_Bab 6.pdf

Download (330kB) | Preview

Abstract

Perkembangan penggunaan aplikasi, baik web atau mobile di berbagai lini kehidupan, membantu manusia dalam melakukan berbagai pekerjaan ataupun aktivitas tertentu. Pada dunia pendidikan, penggunaan teknologi sebagai alat bantu dalam memperlancar kegiatan belajar mengajar, sangat dibutuhkan dalam meningkatkan kualitas pendidikan. Salah satu penerapan teknologi di bidang pendidikan, dapat kita jumpai pada website perpustakaan. Rancangan tampilan website memenuhi kebutuhan pengguna, dapat mempermudah penggunaan website tersebut. Pada penelitian ini dilakukan perancangan User Interface dan User Experience website library UAJY dengan metode User Centered Design (UCD), dengan penggunanya websitenya yakni mahasiswa UAJY. Setelah proses perancangan selesai, dilakukan proses pengujian dengan menggunakan metode System Usability Scale (SUS). Pengujian menggunakan SUS dilakukan agar dapat mengetahui nilai usabilitas dan penerimaan tampilan website oleh dari pengguna. Setelah melakukan proses pengujian, Nilai SUS yang dihasilkan sebesar 82,78. Nilai tersebut menunjukkan bahwa tampilan website library UAJY memiliki tingkat Acceptability Range Acceptable, tingkat Grade Scale di kategori D, dan tingkat Adjective Rating di kategori Excellent. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa hasil rancangan tampilan website library UAJY diterima oleh pengguna.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Website, User Interface, User Experience, Library, User Centered Design, System Usability Scale .
Subjects: Teknik Informatika > Soft Computing
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 01 Dec 2023 15:46
Last Modified: 01 Dec 2023 15:46
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/30742

Actions (login required)

View Item View Item