PENGARUH GRIT DAN ALTRUISME TERHADAP KETERLIBATAN KERJA DENGAN MOTIVASI INTRINSIK SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI (Studi Pada Perawat di Kota Kupang)

Lolomsait, Angela Merici (2024) PENGARUH GRIT DAN ALTRUISME TERHADAP KETERLIBATAN KERJA DENGAN MOTIVASI INTRINSIK SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI (Studi Pada Perawat di Kota Kupang). S2 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (Angela Merici Lolomsait)
225027012_Bab 0.pdf

Download (225kB) | Preview
[img]
Preview
Text
225027012_Bab 1.pdf

Download (341kB) | Preview
[img]
Preview
Text
225027012_Bab 2.pdf

Download (406kB) | Preview
[img] Text
225027012_Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (372kB)
[img] Text
225027012_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (483kB)
[img]
Preview
Text
225027012_Bab 5.pdf

Download (513kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh grit dan altruisme terhadap keterlibatan kerja melalui motivasi intrinsik sebagai variabel pemediasi. Penelitian ini mengambil para perawat sebagai subjek penelitian. Penelitian ini menggunakan metode Purposive Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 130 responden perawat yang bekerja di rumah sakit tipe C dan D di Kota Kupang. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Structural Equation-model Partial Least Square (SEM-PLS) menggunakan alat bantu software SmartPLS ver 4. Hasil penelitian menemukan adanya hubungan signifikan positif antara grit dan altruisme terhadap keteribatan kerja secara langsung dan adanya hubungan signifikan positif antara grit dan altruisme terhadap keterlibatan kerja secara tidak langsung melalui variabel motivasi intrinsik. Kemudian diketahui adanya hubungan signifikan positif antara variabel grit dan altruisme terhadap motivasi intrinsik dan adanya hubungan signifikan positif antara motivasi intrinsik terhadap keterlibatan kerja. Peneliti selanjutnya juga dapat membandingkan tingkat grit, altruisme, motivasi intrinsik dan keterlibatan kerja pada objek penelitian yang berbeda dan lebih luas.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: Grit, Altruisme, Motivasi intrinsik, Keterlibatan kerja, Perawa
Subjects: Magister Manajemen > Sumber Daya Manusia
Divisions: Pasca Sarjana > Magister Manajemen
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 27 May 2024 18:59
Last Modified: 27 May 2024 18:59
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/31717

Actions (login required)

View Item View Item