Ivana, Gabriella Godeliva (2024) PENGARUH PERAN AUDITOR INTERNAL DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP PENCEGAHAN FRAUD DENGAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT X. S1 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.
Text (Gabriella Godeliva Ivana)
200425438_bab 0.pdf Download (678kB) |
|
Text
200425438_bab 1.pdf Download (407kB) |
|
Text
200425438_bab 2.pdf Download (595kB) |
|
Text
200425438_bab 3.pdf Restricted to Registered users only Download (526kB) |
|
Text
200425438_bab 4.pdf Restricted to Registered users only Download (692kB) |
|
Text
200425438_bab 5.pdf Download (568kB) |
Abstract
Persaingan bisnis yang semakin ketat menjadi tantangan perusahaan dalam menjaga keberanjutannya. Potensi tindak kecurangan akuntansi (fraud) menjadi salah satu risiko yang harus dperhatikan. Peran auditor internal, budaya organisasi yang kuat serta implementasi good corporate governance dapat mencegah terjadinya tindak fraud dalam lingkup perusahaan sehingga keberlanjutan perusahaan dapat tercapai. Tujuan dari penelitian ini untuk menguji pengaruh auditor internal dan budaya organisasi terhadap pencegahan fraud dengan good corporate governance sebagai variabel intervening pada PT X. Penelitian ini bersumber dari data primer dengan menyebarkan kuesioner kepada 38 auditor internal yang dijadikan sampel pada PT X dengan metode convenience sampling. Pengujian hipotesis menggunakan metode analisis jalur dengan alat analisis data IBM SPSS Statistic 25. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa peran auditor internal dan budaya organisasi berpengaruh tidak signifikan terhadap pencegahan fraud, peran auditor internal berpengaruh signifikan terhadap pencegahan fraud dengan good corporate governance sebagai variabel intervening dan budaya organisasi berpengaruh signifikan terhadap pencegahan fraud dengan good corporate governance sebagai variabel intervening.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Peran Auditor Internal, Budaya Organisasi, Good corporate governance, Pencegahan Fraud |
Subjects: | Akuntansi > Auditing dan Sistem Informasi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Editor 3 uajy |
Date Deposited: | 06 Dec 2024 08:34 |
Last Modified: | 06 Dec 2024 08:34 |
URI: | http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/33075 |
Actions (login required)
View Item |