Sanchaka, Geraldo Tegar (2025) ANALISIS DAN PERANCANGAN PADA WEBSITE BIMBINGAN UAJY DENGAN MENGGUNAKAN METODE DESIGN THINKING. S1 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA.
![]() |
Text (GERALDO TEGAR SANCHAKA)
190710076(0).pdf Download (166kB) |
![]() |
Text (GERALDO TEGAR SANCHAKA)
190710076(1).pdf Download (217kB) |
![]() |
Text
190710076(2).pdf Download (191kB) |
![]() |
Text
190710076(3).pdf Restricted to Registered users only Download (338kB) |
![]() |
Text
190710076(4).pdf Restricted to Registered users only Download (935kB) |
![]() |
Text
190710076(5).pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
![]() |
Text
190710076(6).pdf Restricted to Registered users only Download (930kB) |
Abstract
Dalam dunia pendidikan, website menjadi sarana penting untuk menunjang berbagai kebutuhan, termasuk proses belajar mengajar. Website bimbingan Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) saat ini dinilai membutuhkan perancangan ulang untuk meningkatkan kualitas pengalaman pengguna (UI/UX). Tujuan utama dari penelitian ini adalah menciptakan desain ulang website bimbingan UAJY yang lebih mudah digunakan, efektif, dan efisien. Untuk mencapai hal tersebut, penelitian ini menggunakan metode Design Thinking, yang mempunyai fokus dalam kebutuhan pengguna berdasarkan kepada 5 tahap: Empathize, Define, Ideate, Prototype, dan Testing. Proses penelitian melibatkan pengumpulan data dari 34 responden melalui metode pengujian usability testing. Hasil pengujian menunjukkan skor yang sangat positif, dengan rincian Learnability sebesar 92,35%, Memorability 91,47%, Efficiency 92,05%, Errors 91,56%, dan Satisfaction 92,05%. Hal ini mengindikasikan bahwa perancangan ulang website ini tidak hanya intuitif tetapi juga mampu memenuhi kebutuhan pengguna secara baik. Penelitian ini membuktikan bahwasanya rancangan ulang antarmuka yang dilakukan bisa memberi pengalaman pengguna yang lebih memuaskan serta optimal. Desain yang dihasilkan tidak hanya meningkatkan kemudahan penggunaan, namun juga menambah tingkat kenyamanan dan kepuasan pengguna, baik mahasiswa maupun dosen, dalam mengakses dan memanfaatkan fitur-fitur pada website bimbingan UAJY. Dengan hasil ini, website bimbingan UAJY diharapkan mampu mendukung kegiatan akademik secara lebih maksimal.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | User Interface, Design Thinking, System Usability Scale, Usability Testing |
Subjects: | Teknik Informatika > Mobile Computing |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika |
Depositing User: | Editor UAJY |
Date Deposited: | 28 Feb 2025 08:18 |
Last Modified: | 28 Feb 2025 09:07 |
URI: | http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/33564 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |