ANALISIS PERPINDAHAN MEREK PAPA KARTU PRABAYAR DI KALANGAN MAHASISWA STUDI KASUS MAHASISWA ATMA JAYA YOGYAKARTA

Yuanita , Tanti (2006) ANALISIS PERPINDAHAN MEREK PAPA KARTU PRABAYAR DI KALANGAN MAHASISWA STUDI KASUS MAHASISWA ATMA JAYA YOGYAKARTA. S1 thesis, UAJY.

[img]
Preview
Text (Halaman Judul)
0EM12956.pdf

Download (207kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab I)
1EM12956.pdf

Download (158kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab II)
2EM12956.pdf

Download (308kB) | Preview
[img] Text (Bab III)
3EM12956.pdf
Restricted to Registered users only

Download (133kB)
[img] Text (Bab IV)
4EM12956.pdf
Restricted to Registered users only

Download (263kB)
[img]
Preview
Text (Bab V)
5EM12956.pdf

Download (796kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis: (1) Apakah diantara fitur, area (zona), kartu perdana, pulsa, tarif, customer service, voucher ulang, infra struktur jaringan dan promo program yang paling penting menyebabkan konsumen dalam berpindah merek. (2) Untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan antara jenis kelamin dan tingkat pendapatan mehasiswa Universitas Atma Jaya Yogyakarta dalam perilaku berpindah merek. Metode penelitian yang dipergunakan dalam riset ini adalah: (1) survai lapangan dan wawancara. (2) studi kepustakaan buku-buku literatur. (3) kuesioner yang digunakan untuk memperoleh pendapat konsumen mengenai atribut-atribut kartu GSM prabayar. Brand switching adalah suatu pola pembelian yang dicirikan dengan adar perubahan merek pada pembelian saat ini dengan pembelian berikutnya. Brand switching biasa terjadi pada produk atau jasa yang memiliki keterlibatan produk yang rendah, loyalitas merek yang rendah, pilihan merek yang banyak dan mudah dipengaruhi oleh atribut-atribut kartu prabayar, yang terdiri dari yang terdiri dari fit area (zona), kartu perdana, pulsa, tarif, customer service, voucher isi ulang, in struktur jaringan dan promo program. Berdasarkan analisis perbedaan perilaku konsumen terhadap atribut-atribut kartu prabayar mununjukan bahwa tidak terdapat perbedaan perilaku konsumen untuk berganti merek kartu prabayar, berdasarkan karakteristik jenis kelamin dan jumlah pengeluaran per bulan terhadap mahasiswa Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Atribut yang paling mempengaruhi dalam keputusan perpindahan merek (brand swiching) adalah atribut tarif, atribut pulsa dan atribut infra struktur jarint berdasarkan jenis kelamin dan tingkat pendapatan. Hasil penelitian ini diharapkan dapat digunakan oleh operator seluler untuk mengevaluasi sejauh mana atribut-atribut kartu prabayar dapat menyebabkan konsumen dalam perilaku berpindah merek, serta digunakan untuk mengambil kebijakan dalam peningkatan kualitas dari atribut-atribut kartu prabayar, yang akan diterapkan untuk meningkatkan loyalitas dan kepuasan pelanggan. Kata Kunci: atribut fitur, area (zona), kartu perdana, pulsa, tarif, customer service, voucher isi. ulang, infra struktur jaringan dan promo program. Kartu GSM prabayar, Brand Swiching.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 14 Jun 2013 11:36
Last Modified: 14 Jun 2013 11:36
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/2206

Actions (login required)

View Item View Item