Novela, Ipana (2025) ANALISIS KELEBIHAN MUATAN (OVERLOADING) ANGKUTAN BARANG TERHADAP KERUSAKAN DAN KESELAMATAN JALAN. S2 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.
![]() |
Text (Ipana Novela)
235119339_Bab 0.pdf Download (466kB) |
![]() |
Text
235119339_Bab 1.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
235119339_Bab 2.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
235119339_Bab 3.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
![]() |
Text
235119339_Bab 4.pdf Restricted to Registered users only Download (586kB) |
![]() |
Text
235119339_Bab 5.pdf Restricted to Registered users only Download (5MB) |
![]() |
Text
235119339_Bab 6.pdf Restricted to Registered users only Download (33MB) |
Abstract
Pada dasarnya, fungsi struktural jalan akan menurun seiring berjalannya waktu, terutama ketika jalan tersebut sering dilewati oleh kendaraan-kendaraan yang mengalami overloading. Menurunnya fungsi struktural jalan akan berpengaruh pada faktor kenyamanan pengguna jalan, keselamatan pengguna jalan, efisiensi transportasi, aksesbilitas, lingkungan dan faktor-faktor lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi jenis-jenis kerusakan akibat overloading, menganalisis tingkat kerusakan, dan mengevaluasi kelayakan jalan dalam mendukung keselamatan berkendara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari total panjang jalan 30,7 km dengan lebar jalan 7 m, sekitar 6,52 km mengalami kerusakan yang diakibatkan oleh kendaraan overloading. Tingkat kerusakan secara keseluruhan dikategorikan rusak ringan berdasarkan metode Bina Marga dan SDI, meskipun terdapat beberapa segmen yang masuk kondisi rusak berat. Presentase kerusakan jalan yang diakibatkan oleh kendaraan overloading adalah sebesar 14.563,35 m² (6,50%). Jenis kerusakan yang dominan meliputi lubang (3,01%), ambles (1,43%), dan gelombang/keriting (0,81%). Penerapan regulasi terhadap kendaraan ODOL, perawatan jalan secara berkala, dan edukasi pengemudi sangat diperlukan untuk meningkatkan keamanan, menekan risiko kecelakaan, serta menjaga kenyamanan pengguna jalan
Item Type: | Thesis (S2) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Overloading, Kerusakan Jalan, Keselamatan Jalan, Solusi Penanganan |
Subjects: | Magister Teknik Sipil > Transportasi |
Divisions: | Pasca Sarjana > Magister Teknik Sipil |
Depositing User: | Editor 3 uajy |
Date Deposited: | 15 Apr 2025 11:24 |
Last Modified: | 15 Apr 2025 11:24 |
URI: | http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/33953 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |