ANALISIS PERBEDAAN KINERJA PERUSAHAAN SEBELUM DAN SETELAH STOCK SPLIT

Wulandari , Dian Septi (2006) ANALISIS PERBEDAAN KINERJA PERUSAHAAN SEBELUM DAN SETELAH STOCK SPLIT. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
0EA13141.pdf

Download (201kB)
[img] Text (Bab I)
1EA13141.pdf

Download (149kB)
[img] Text (Bab II)
2EA13141.pdf

Download (266kB)
[img] Text (Bab III)
3EA13141.pdf
Restricted to Registered users only

Download (138kB)
[img] Text (Bab IV)
4EA13141.pdf
Restricted to Registered users only

Download (175kB)
[img] Text (Bab V)
5EA13141.pdf

Download (235kB)

Abstract

Menurut signaling theory, stock split memberikan informasi kepada investor tentang prospek peningkatan return masa depan yang substansial. Return yang meningkat tersebut merupakan sinyal tentang laba jangka pendek dan jangka panjang. Berdasarkan teori tersebut, kinerja perusahaan merupakan faktor yang memotivasi perusahaan untuk melakukan stock split. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah perusahaan yang melakukan stock split mempunyai kinetja keuangan yang baik.. Hipotesis yang diajukan pada penelitian ini adalah kinerja perusahaan sebelum stock split berbeda secara signifikan dengan kinetja perusahaan setelah stock split. Sampel yang digunakan adalah perusahaan yang melakukkan split up pada tahun 1997. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji statistik non parametrik. Kinetja keuangan diukur dengan ROA. Berdasarkan pengujian hipotesis yang dilakukan, diperoleh hasil adanya perbedaan kinerja yang signifikan sebelum dan setelah stock split.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: stock split, split up, ROA, signaling theory, kinerja perusahaan, laba.
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 08 Jun 2015 11:27
Last Modified: 08 Jun 2015 11:27
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/7424

Actions (login required)

View Item View Item