Radityo Boedhi, Nico (2013) PENGARUH KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA DENGAN MANIPULASI AKTIVITAS RIIL (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). S1 thesis, UAJY.
Text (Halaman Judul)
0EA17837.pdf Download (790kB) |
|
Text (Bab I)
1EA17837.pdf Download (263kB) |
|
Text (Bab II)
2EA17837.pdf Download (1MB) |
|
Text (Bab III)
3EA17837.pdf Restricted to Registered users only Download (821kB) |
|
Text (Bab IV)
4EA17837.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (Bab V)
5EA17837.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas audit yang diproksikan dengan ukuran KAP terhadap manajemen laba dengan manipulasi aktivitas riil pada perusahaan yang memiliki dorongan kuat untuk melakukan manajemen laba. Penggunaan auditor yang berkualitas pada perusahaan dengan dorongan yang kuat untuk melakukan manajemen laba justru akan semakin meningkatkan manipulasi aktivitas riil. Hal ini disebabkan karena terjadinya peralihan metode manajemen laba dari akrual ke manipulasi aktivitas riil akibat dari berkurangnya accounting flexibility perusahaan. Penelitian ini menggunakan sampel 126 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode tahun 2007 sampai 2011. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang diperoleh dari web idx.co.id, Indonesian Capital Market Directory (ICMD), dan Fact Book. Alat analisis dalam penelitian ini menggunakan model regresi berganda. Pengukuran manipulasi aktivitas riil menggunakan proksi abnormal cash flow operation yang dikembangkan oleh Roychowdhury (2006). Metode analisis menggunakan statistik deskriptif. Uji asumsi klasik yang dilakukan meliputi uji heterokedastisitas dan uji multikolinearitas, serta dilakukannya uji normalitas data. Untuk pengujian hipotesis, dilakukan uji parsial (T Test), uji pengaruh simultan (F Test), dan uji koefisien determinasi (Hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa kualitas audit berpengaruh berpengaruh negatif terhadap abnormal cash flow operation atau dengan kata lain berpengaruh secara positif terhadap manipulasi aktivitas riil.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | kualitas audit, manajemen laba, manipulasi aktivitas riil, abnormal cash flow operation, perusahaan manufaktur |
Subjects: | Akuntansi > Akuntansi Manejemen |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Editor UAJY |
Date Deposited: | 16 Nov 2015 10:25 |
Last Modified: | 16 Nov 2015 10:25 |
URI: | http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/8370 |
Actions (login required)
View Item |