PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi pada Karyawan PT. Asia Cakra Ceria Plastik

Enjelina, Dita (2021) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi pada Karyawan PT. Asia Cakra Ceria Plastik. S1 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (Dita Enjelina)
160322899 0.pdf

Download (622kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160322899 1.pdf

Download (173kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160322899 2.pdf

Download (359kB) | Preview
[img] Text
160322899 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (355kB)
[img] Text
160322899 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (493kB)
[img]
Preview
Text
160322899 5.pdf

Download (990kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja dengan motivasi kerja sebagai variabel mediasi pada karyawan PT. Asia Cakra Ceria Plastik. Penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh langsung dari responden dengan menggunakan metode convenience sampling dalam pengambilan sampel. Pengumpulan data dilakukan dengan cara melakukan penyebararan kuesioner yang dibagikan kepada 57 karyawan yang bekerja di perusahaan. Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan analisis regresi dengan variabel intervening (mediator). Hasil pengujian menunjukkan variabel lingkungan kerja berpengaruh signifikan dan positif terhadap variabel kepuasan kerja. Variabel lingkungan kerja berpengaruh signifikan dan positif terhadap variabel motivasi kerja. Variabel motivasi kerja berpengaruh signifikan dan positif terhadap variabel kepuasan kerja. Variabel motivasi kerja terbukti menjadi variabel mediasi pada pengaruh lingkungan kerja terhadap kepuasan kerj

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: lingkungan kerja, motivasi kerja, kepuasan kerja, mediator, convenience sampling
Subjects: Manajemen > SDM dan Organisasi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor 4 uajy
Date Deposited: 23 Nov 2021 12:21
Last Modified: 23 Nov 2021 12:51
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/25431

Actions (login required)

View Item View Item