PENGARUH DESTINATION IMAGE DAN PAPARAN MEDIA SOSIAL PADA NIAT BERKUNJUNG DI KAMPUNG YOBOI – JAYAPURA, PAPUA

Bahy, Yulita Flaviana (2022) PENGARUH DESTINATION IMAGE DAN PAPARAN MEDIA SOSIAL PADA NIAT BERKUNJUNG DI KAMPUNG YOBOI – JAYAPURA, PAPUA. S2 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Yulita Flaviana Bahy)
205003299_Bab 0.pdf

Download (819kB) | Preview
[img]
Preview
Text
205003299_Bab 1.pdf

Download (503kB) | Preview
[img]
Preview
Text
205003299_Bab 2.pdf

Download (666kB) | Preview
[img] Text
205003299_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (550kB)
[img] Text
205003299_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (857kB)
[img]
Preview
Text
205003299_Bab 5.pdf

Download (538kB) | Preview

Abstract

Pariwisata adalah kegiatan perjalanan yang dilakukan oleh seseorang atau sekelompok orang dengan mengunjungi tempat tertentu untuk tujuan rekreasi, pengembangan pribadi, atau mempelajari keunikan daya tarik wisata yang dikunjungi dalam jangka waktu sementara. Sehingga, penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis pengaruh destination image dan media sosial pada suatu objek wisata dalam niat berkunjung. Untuk itu yang menjadi objek wisatanya adalah Kampung Yoboi yang terletak di jayapura yang mana memiliki keunikan karena berada di atas Danau Sentani. Untuk penelitian ini menggunakan purposive sampling dengan sampel sebanyak 305 responden. Kriteria yang harus dimiliki responden adalah wisatawan yang pernah berkunjung minimal 1 kali ke desa wisata Kampung Yoboi dan mengetahui desa wisata Kampung Yoboi melalui media sosial. Lalu metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah PLS-SEM untuk dapat mengetahui hasil penelitian. Selanjutnya, untuk hasil uji hipotesis semua hipotesis valid dan signifikan.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: Cognitive Image, Affective Image, Media Social, Desire to Travel, Intention to Revisit, PLS-SEM, Tourism.
Subjects: Magister Manajemen > E-Business
Divisions: Pasca Sarjana > Magister Manajemen
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 21 Sep 2022 09:05
Last Modified: 21 Sep 2022 09:05
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/27478

Actions (login required)

View Item View Item